Inilah Pesan Babinsa Panjangjiwo  Saat Melakukan Patroli. 

    Inilah Pesan Babinsa Panjangjiwo  Saat Melakukan Patroli. 

    SURABAYA– Kegiatan patroli dengan menyambangi sejumlah tempat di wilayah teritorial Babinsa  terus dikobarkan ol3h satuan teritorial TNI AD dari Koramil Tenggilis Mejoyo, Kodim 0831/Surabaya Timur.

    Kegiatan tersebut dilakukan  oleh personel Koramil Tenggilis Mejoyo Serma Ngari, Selaku  Babinsa Kelurahan  Panjangjiwo  Kali ini dia menggelar patroli pemantauan itu perumahan warganya, jumat (17/12/21)

    Di sela-sela gelaran patroli  itu, Serma Ngari mengimbau agar sekuriti terus meningkatkan kewaspadaan keamanan “Terutama kedatangan di perumahan RW 08 Panjangjiwo , tamu  wajib diwaspadai, ” terangnya.

    Dia berpesan, satpam juga diminta untuk meningkatkan patroli di beberapa spot hal tersebut sebagai upaya antisipasi terhadap hal-hal yang tidak diinginkan.“Patroli juga harus kita tingkatkan supaya mengeliminir aksi-aksi yang tidak dikehendaki, ” 

    Sementara itu Danramil Tenggilis Kapten Arh Aris Teguh Prakoso  pihaknya terus menerapkan pola antisipasi terhadap hal-hal apapun di wilayahnya, hal itu sebagai upaya pencegahan terhadap gangguan keamanan.

    “Selain itu juga kegiatan patroli babinsa sebagai upaya  untuk meningkatkan rasa aman bagi masyarakat yang ada di wilayah kami, ” terangnya

    Metro Lampung
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Kecamatan Gununganyar Pendampingan...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Kodim Surabaya Timur Bersih Bersih 

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Aman, Yakinkan Sholat Idul Adha Babinsa Koramil 06 Monitoring
    Kapolda Jatim Berkurban 10 Sapi dan 17 Kambing untuk Ponpes, Ormas dan Organisasi Kemahasiswaan di Banyuwangi
    Polda Jatim Gelar Shalat Ied dan Salurkan Hewan Kurban di Hari Raya Idul Adha 1445 H
    Kodim 1710/Mimika Gelar Sholat Idul Adha 1445 H
    Kapolri: Idul Adha Momentum Jaga Toleransi

    Ikuti Kami